Kuliner

Resep Soto Sapi untuk Buka Puasa, Tips Agar Daging Empuk dan Kuah Kental

profile picture Tim Red 3
Tim Red 3
resep soto sapi untuk buka puasa
Resep soto sapi untuk buka puasa sebagai alternatif santapan yang berkuah. (Ilustrasi: Unplash/Subagus Indra)

HARIANE – Resep soto sapi untuk buka puasa menjadi alternatif menu yang bisa dimasak untuk jenis santapan yang berkuah.

Selain memperhatikan bumbunya agar rasanya enak, ternyata ada cara yang bisa dilakukan agar daging sapi dalam soto menjadi empuk. 

Selain itu, untuk menghasilkan kuah soto yang lebih kental, perlu menambahkan bahan tertentu pada saat proses memasaknya.

Lantas, bagaimana cara membuat soto sapi agar dagingnya empuk dan kuahnya lebih kental?

Resep Soto Sapi untuk Buka Puasa

Untuk membuat soto sapi dengan cita rasa yang enak dan daging yang empuk perlu memperhatikan bahan dan proses memasak.

Agar kuah soto menjadi lebih kental, dibutuhkan tambahan tepung beras untuk resep ini. Selain itu, daging sapi juga perlu direbus terlebih dahulu agar menjadi lebih empuk.

Agar lebih jelas, simak resep berikut ini, seperti yang dilansir dari kanal Youtube Dapur Lilakinanti.

Bahan yang Dibutuhkan

250 gram daging sapi segar (potong jadi 4)

4 siung bawang putih

10 siung bawang merah

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB