Berita , Jateng
Segera Daftar! Posisi PPPK Kabupaten Karanganyar 2023 Ini Masih Sepi Peminat
Meilisa Jibrani
Ilustrasi formasi PPPK Kabupaten Karanganyar 2023. (Ilustrasi: Freepik/freepik)
Ahli Muda:
- Dokter Spesialis Orthopedi dan Traumatologi RSUD Karanganyar
- Dokter Spesialis Pulmonologi dan Kedokteran Respirasi (Paru) RSUD Karanganyar
- Dokter Spesialis Anestesiologi dan Terapi Intensif RSUD Karanganyar
Tenaga Terampil
- Terapis Gigi dan Mulut Puskesmas Mojogedang II
- Nutrisionis Puskesmas Tasikmadu
- Nutrisionis Puskesmas Jaten II
- Nutrisionis Puskesmas Matesih
- Nutrisionis Puskesmas Jumapolo
- Perawat Puskesmas Kerjo
- Perawat Puskesmas Ngargoyoso
- Perawat Puskesmas Jatiyoso
- Bidan Puskesmas Ngargoyoso
- Pranata Laboratorium Kesehatan Puskesmas Gondangrejo
- Tenaga Sanitasi Lingkungan Puskesmas Mojogedang II
Tata Cara Umum Pendaftaran PPPK Kabupaten Karanganyar 2023
Menurut Surat Pengumuman PPPK Kabupaten Karanganyar nomor 800/1036, seluruh proses pendaftaran dilakukan melalui laman https://sscasn.bkn.go.id.
Tahapan pendaftaran terbagi menjadi dua, yaitu pembuatan akun dan pendaftaran formasi. Seluruh proses tersebut dilakukan secara daring.
Untuk membuat akun, pelamar perlu menyiapkan dokumen di antaranya biodata diri dan swafoto dengan memperlihatkan KTP.
Setelah memiliki akun dan berhasil login, pelamar wajib memilih seleksi dan formasi. Tahap berikutnya yaitu melengkapi data dan unggah dokumen.
Setiap formasi memiliki syarat khusus yang dalam dicermati melalui link berikut ini.