Berita

Seorang Siswi SMP Jadi Korban Penculikan di Sulawesi Utara, Nekat Melompat dari Motor Pelaku untuk Kabur

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
siswi SMP jadi korban penculikan di Sulawesi Utara
Seorang siswi SMP jadi korban penculikan di Sulawesi Utara dengan modus pelaku menjadi seorang guru. (Ilustrasi: Freepik/kamranadinov)

HARIANE - Seorang siswi SMP jadi korban penculikan di Sulawesi Utara dimana pelaku mengaku sebagai seorang guru.

Korban diduga hendak diculik menggunakan sepeda motor hingga ke arah llongkow Kotobangon.

Beruntungnya korban terselamatkan dan ditolong oleh warga sekitar saat korban memutuskan untuk melompat dari motor pelaku.

Seorang Siswi SMP Jadi Korban Penculikan di Sulawesi Utara 

Seorang siswi SMP asal Gogagoman menjadi korban percobaan penculikan di daerah Sulawesi Utara.

Akun Instagram @terrlalutuman menjelaskan bahwa korban merupakan seorang siswi kelas 7 di SMPN 1 Kotamobagu, Sulawesi Utara.

Belum diketahui secara pasti kapan peristiwa ini terjadi, namun video mengenai dugaan penculikan ini disebarkan hari ini, Selasa 23 Januari 2024.

"Diduga Jadi Korban P3nculikan Siswi SMP DI SULUT Ditolong Warga, Usai Melompat Dari Motor," tulis akun terrlalutuman dalam keterangan postingannya.

Korban menuturkan bahwa sebelumnya ia dijemput oleh seseorang yang tak dikenal. Saat itu korban masih mengenakan seragam SMP nya ketika dijemput.

Terduga pelaku mengaku merupakan seorang guru dengan alasan ingin di suntik vaksin dekat sekolah.

Korban akhirnya bersedia untuk menaiki motor pelaku menuju lokasi dimana pelaku beralibi hendak suntik vaksin.

Namun, motor melaju dengan kencang ke arah llongkow Kotobangon. Korban mulai merasa ketakutan saat itu.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Menjelajahi Padukuhan Wota-Wati di Sisi Timur Gunungkidul, Bak Tinggal di Kerajaan Majapahit

Menjelajahi Padukuhan Wota-Wati di Sisi Timur Gunungkidul, Bak Tinggal di Kerajaan Majapahit

Rabu, 02 April 2025
Mantap! Ini 6 Makanan Khas Palembang yang Disajikan saat Lebaran Idul Fitri

Mantap! Ini 6 Makanan Khas Palembang yang Disajikan saat Lebaran Idul Fitri

Rabu, 02 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 2 April 2025, Cek Sebelum Beli

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 2 April 2025, Cek Sebelum Beli

Rabu, 02 April 2025
Bolehkah Puasa Syawal Tidak Berurutan atau Selang-Seling? Begini Hukumnya

Bolehkah Puasa Syawal Tidak Berurutan atau Selang-Seling? Begini Hukumnya

Rabu, 02 April 2025
Sempat Melejit, Harga Emas Antam Hari ini Rabu 2 April 2025 Turun

Sempat Melejit, Harga Emas Antam Hari ini Rabu 2 April 2025 Turun

Rabu, 02 April 2025
Jadwal One Way Hingga Ganjil Genap Balik Lebaran 2025 di Jakarta, Catat Tanggalnya

Jadwal One Way Hingga Ganjil Genap Balik Lebaran 2025 di Jakarta, Catat Tanggalnya

Rabu, 02 April 2025
Satlantas Polresta Yogyakarta Siapkan Rekayasa Lalu Lintas di Teteg Malioboro dan Sarkem saat ...

Satlantas Polresta Yogyakarta Siapkan Rekayasa Lalu Lintas di Teteg Malioboro dan Sarkem saat ...

Rabu, 02 April 2025
Adu Banteng di wilayah Sukoreno, Dua Orang Jadi Korban Meninggal Dunia

Adu Banteng di wilayah Sukoreno, Dua Orang Jadi Korban Meninggal Dunia

Rabu, 02 April 2025
Warga Surakarta Alami Kecelakaan Tunggal di Kulon Progo

Warga Surakarta Alami Kecelakaan Tunggal di Kulon Progo

Rabu, 02 April 2025
Pengendara Motor Tewas Setelah Tabrak Mobil di Gunungkidul, Korban Anggota Polisi

Pengendara Motor Tewas Setelah Tabrak Mobil di Gunungkidul, Korban Anggota Polisi

Selasa, 01 April 2025