Berita , Gaya Hidup
Syarat Membuat Paspor Umroh Lengkap dengan Perbedaannya dengan Paspor Biasa
Nadhirah
Berikut syarat membuat paspor umroh beserta perbedaan paspor umrah dengan paspor biasa. (Ilustrasi: Unsplash/ Haidan)
Sebagai informasi, pengajuan paspor umrah ini sudah tidak perlu melampirkan surat rekomendasi dari Kementerian Agama.
Untuk gantinya, pada bagian surat rekomendasi dari Kementerian Agama, pemohon bisa mengisinya dengan foto e-KTP.
Demikian syarat membuat paspor umroh beserta pengetahuan tentang perbedaan paspor umrah dan paspor biasa.****