Berita , D.I Yogyakarta
Visualisasikan Tokoh Panji di Berbagai Negara, Kemendikbudristek Gelar ASEAN Panji Festival 2023
Wahyu Turi
Puncak rangkaian ASEAN Panji Festival di Yogyakarta yang berlangsung di Kampus ISI. (Foto: Wahyu Turi K)
“Kami ingin menyatukan berbagai pengetahuan tentang ekspresi, pengalaman, dan mengikatnya bersama-sama untuk membangun permadani baru dalam bercerita di kawasan Asia Tenggara,” sambungnya.
Di Yogyakarta sendiri, acara ASEAN Panji Festival ini telah digelar mulai 7-13 Oktober 2023.
Acara dimulai dengan Welcome Dinner pada 7 Oktober 2023 di Museum Sonobudoyo dilanjutkan dengan rangkaian acara lainnya yang ditutup dengan pertunjukan kolaborasi antara 9 Negara ASEAN lainnya di Gedung LAB Institut Seni Indonesi (ISI) Yogyakarta pada Jumat, 13 Oktober 2023.****
Temukan artikel menarik lainnya di harianejogja.com