Kesehatan

15 Tips Nge-Gym untuk Pemula: Teknik Olahraga yang Baik dan Rekomendasi Asupan Protein

profile picture Cindy Melani Putri
Cindy Melani Putri
Tips nge gym untuk pemula
Tips nge gym untuk pemula untuk meningkatkan kepercayaan diri dan menjauhkan rasa terintimidasi. (Ilustrasi: Unsplash/Graham Mansfield)

HARIANE - Di bawah ini merupakan kumpulan tips nge gym untuk pemula agar bisa mendapatkan body goals sehingga lebih percaya diri dan membawa hasil yang sempurna.

Tips nge gym pemula berikut bisa diterapkan bagi yang suka merasa minder atau terintimidasi dengan pengguna gym lainnya yang sudah terlihat lebih bugar dan kekar.

Tidak perlu khawatir, tips olahraga pemula yang paling penting adalah tidak memaksakan diri sendiri dengan melakukan latihan yang terlalu berat di hari pertama. 

Dikutip dari situs Fitbod, untuk mendapatkan hasil latihan gym yang terbaik, pastikan menyusun rencana terlebih dahulu. Hilangkan semua distraksi yang mengganggu aktivitas.

Perlu ditekankan juga, selain rajin nge-gym, seseorang harus menjaga asupannya, tidur dan istirahat yang cukup supaya mencapai hasil yang maksimal.

Tips Nge Gym untuk Pemula Terbaik yang Wajib Dilakukan

1. Rutin Nge-gym Minimal 12 Kali dalam Sebulan

Bisa karena biasa, membentuk tubuh yang ideal dengan olahraga gym perlu yang namanya repetisi dan konsisten. 

Membiasakan diri untuk nge-gym setidaknya 3 kali seminggu dapat membangun rutinitas sebagai bagian dari gaya hidup yang baru.

Hal ini mungkin sullit dilakukan karena harus memanajemen waktu dengan baik. Ada bagusnya jika ingin nge-gym sebelum atau sesudah dari kantor, bawa tas dan bekal.

Membiasakan diri untuk latihan 12 kali dalam satu bulan pertama juga dapat membantu menstimulus otot sehingga lebih kuat.

2. Pilihlah 5 sampai 6 teknik nge-gym per hari

Ads Banner

BERITA TERKINI

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025