D.I Yogyakarta

5 Partai di Kulon Progo Siap Bentuk Koalisi Jelang Jelang Pilkada 2024

profile picture Susanto
Susanto
5 Partai di Kulon Progo Siap Bentuk Koalisi Jelang Jelang Pilkada 2024
Pertemuan lima Partai di Kabupaten Kulon Progo (Foto:dok Golkar KP)

HARIANE - Dinamika Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di Kabupaten Kulon Progo mulai menghangat. Lima partai politik (Parpol) di Kulon Progo, yaitu Golkar, Gerindra, Nasdem, PPP dan PKS, berpeluang membangun koalisi gendut.

Peluang koalisi muncul pasca pengurus kelima parpol tersebut mengadakan pertemuan internal Sekretariat DPD Golkar Kulon Progo, Jumat (24/5/2024). Dalam konsolidasi ini, Mereka dibahas rencana pengusungan calon bupati dan calon wakil bupati (cabup-cawabup) dalam Pilkada Kulon Progo 2024.

"Saat ini belum ditentukan nama pasangan. Masih komunikasi lintas partai. Kedepan bisa koalisi untuk menentukan calon yang akan diusung," ujar Plt Ketua DPD Partai Golkar Kulon Progo, Lilik Syaiful Ahmad, Sabtu (25/5/2024).

Sedangkan Ketua DPC Gerindra Kulon Progo, Lajiyo Yok Mulyono mengatakan, pertemuan tersebut memang untuk menentukan pilihan, dalam upaya membangun Kulon Progo. 

"Siapapun calonnya, diharapkan bisa memenangkan Pilkada Kulon Progo. Kami akan ngobrol bersama siapapun nanti, namun yang pasti tetap maju dan harus menang," ucapnya. 

Sedangkan, Ketua DPC PPP Kulon Progo, Zuharsono sangat mendukung pembentukan koalisi besar tersebut. Diharapkannya, koalisi bisa makin gendut jika partai lain seperti PAN dan PKB bisa ikut bergabung. 

"Harapannya bisa tambah lagi. Mungkin PAN dan PKB bisa ditarik untuk gabubg," ujar Harsono.****

 

1
Ads Banner

BERITA TERKINI

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025