Berita , Kesehatan

6 Makanan Penurun Kolesterol, Solusi Ampuh Turunkan Kolesterol Setelah Makan Banyak Daging Kurban

profile picture Sri Nuraeni
Sri Nuraeni
6 Makanan Penurun Kolesterol, Solusi Ampuh Turunkan Kolesterol Setelah Makan Banyak Daging Kurban
6 Makanan Penurun Kolesterol, Solusi Ampuh Turunkan Kolesterol Setelah Makan Banyak Daging Kurban
HARIANE – Ibadah kurban yang dilaksanakan pada Hari Raya Idul Adha identik dengan hewan ternak yang tinggi akan kolesterol maka diperlukan mengonsumsi makanan penurun kolesterol setelah banyak makan daging kurban.
Mengonsumsi makanan yang mengandung kadar kolesterol yang tinggi bisa menyebabkan tersumbatnya pembuluh darah. Untuk mencegah hal itu terjadi ada baiknya mengonsumsi makanan penurun kolesterol.
Makanan penurun koleterol ternyata tidak sulit dicari seperti sayuran hijau dan kacang-kacangan.
BACA JUGA :
Tips Mengolah Daging Kurban dengan Benar Agar Terhindar dari Penyakit PMK Menjelang Hari Raya Idul Adha 1443 H
Menurut dr. Sungadi Santoso di kanal YouTube SB30 Health, kolesterol merupakan zat yang berbentuk lemak.
Kolesterol sebenarnya dibutuhkan dalam tubuh pada setiap struktur sel seperti saraf, hormon, dan hormon sex. Agar berfungsi dengan baik lemak harus berikatan dengan lipoprotein yang terdiri dari dua jenis yaitu HDL dan LDL.
High Density Lipoprotein (HDL) merupakan kolesterol baik sedangkan Low Density Lipoprotein (LDL) merupakan kolesterol jahat.

Menurut dr. Saddam Ismail terdapat 6 Macam Makanan Penurun Kolesterol diantaranya:

1. Sayuran Hijau

Sayuran hijau seperti brokoli, sawi, bayam, dan sayuran kaya akan serat baik dikonsumsi bagi penderita kolesterol tinggi.
Selain kaya akan serat sayuran juga rendah lemak, rendah kalori dan rendah natrium sehingga bagus untuk dikonsumsi penderita kolesterol tinggi.

2. Buah-buahan Kaya Antioksidan

Ads Banner

BERITA TERKINI

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kulon Progo Ajak Masyarakat Tangkal Hoax

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kulon Progo Ajak Masyarakat Tangkal Hoax

Selasa, 20 Mei 2025
Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Berangkat 22 Mei 2025, Cek Disini

Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Berangkat 22 Mei 2025, Cek Disini

Selasa, 20 Mei 2025
Tebing 7 Meter di Pantai Ngrenehan Longsor Timpa Warung Makan

Tebing 7 Meter di Pantai Ngrenehan Longsor Timpa Warung Makan

Selasa, 20 Mei 2025
3 Anggota Gangster Wanita di Semarang yang Viral Ditangkap, Polisi Amankan Sajam

3 Anggota Gangster Wanita di Semarang yang Viral Ditangkap, Polisi Amankan Sajam

Selasa, 20 Mei 2025
Rokok dan Vape Ilegal Senilai Rp 2,5 Miliar Dimusnahkan di Kantor Satpol PP ...

Rokok dan Vape Ilegal Senilai Rp 2,5 Miliar Dimusnahkan di Kantor Satpol PP ...

Selasa, 20 Mei 2025
Sidang Putusan Kasus Korupsi Lurah Sampang Ditunda

Sidang Putusan Kasus Korupsi Lurah Sampang Ditunda

Selasa, 20 Mei 2025
Masih Berstatus Pelajar, Pelaku Perusak Makam Warga non-Muslim Beraksi Seorang Diri

Masih Berstatus Pelajar, Pelaku Perusak Makam Warga non-Muslim Beraksi Seorang Diri

Selasa, 20 Mei 2025
Ratusan Calon Haji Asal Sleman dari 2 Kloter Diberangkatkan Hari Ini

Ratusan Calon Haji Asal Sleman dari 2 Kloter Diberangkatkan Hari Ini

Selasa, 20 Mei 2025
Warga Bantul Merapat! Ada Sayembara Desain Logo Hari Jadi Berhadiah Jutaan Rupiah, Begini ...

Warga Bantul Merapat! Ada Sayembara Desain Logo Hari Jadi Berhadiah Jutaan Rupiah, Begini ...

Selasa, 20 Mei 2025
Demo Ojol di Jogja Hari Ini, Anggota DPRD DIY Temui Massa Aksi

Demo Ojol di Jogja Hari Ini, Anggota DPRD DIY Temui Massa Aksi

Selasa, 20 Mei 2025