Berita

7 Pelanggaran HAM pada Tragedi Kanjuruhan, Komnas HAM : Gas Air Mata Ditembakkan 45 Kali

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
7 Pelanggaran HAM pada Tragedi Kanjuruhan, Komnas HAM : Gas Air Mata Ditembakkan 45 Kali
7 Pelanggaran HAM pada Tragedi Kanjuruhan, Komnas HAM : Gas Air Mata Ditembakkan 45 Kali
HARIANE – Komnas HAM secara resmi mengumumkan sejumlah pelanggaran HAM pada tragedi Kanjuruhan yang terjadi pada 1 Oktober 2022 yang lalu.
Komnas HAM mengemukakan sejumlah pelanggaran HAM pada tragedi Kanjuruhan melalui konferensi pers di kanal Youtube Humas Komnas HAM.
Lantas apa saja bentuk pelanggaran HAM pada tragedi Kanjuruhan yang ditemukan? Simak ulasan selengkapnya di bawah ini.

Komnas HAM Ungkap Adanya Pelanggaran HAM pada Tragedi Kanjuruhan

Rabu, 2 November 2022 Komnas HAM melakukan konferensi pers terkait laporan hasil pemantauan dan penyelidikan tragedi Kanjuruhan.
Dalam konferensi pers tersebut, Choirul Anam selaku Komisioner Komnas HAM membeberkan tujuh pelanggaran HAM pada tragedi Kanjuruhan.
BACA JUGA :
Alasan Iwan Bule Ucap Hadirin yang Berbahagia Saat Konferensi Pers Stadion Kanjuruhan

1. Penggunaan Gas Air Mata yang Berlebihan

Coirul Anam mengatakan bahwa penggunaan gas air mata di dalam stadion usai pertandingan Arema FC dan Persebaya merupakan pelanggaran HAM yang pertama.
Penggunaan gas air mata secara berlebihan dalam peristiwa Kanjuruhan. Ini dilakukan oleh aparat secara berlebihan,” ujar Choirul Anam.

2. 45 Kali Tembakan Gas Air Mata

pelanggaran HAM pada tragedi Kanjuruhan
Konferensi pers Komnas HAM terkait tragedi Kanjuruhan. (Youtube/Humas Komnas HAM)
Selanjutnya Coirul Anam Menjelaskan saat penembakkan gas air mata pertama kali, aparat menembak sebanyak sebelas kali dalam kurun waktu sembilan detik.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB