Cara Cek Estimasi Keberangkatan Haji 2023, Terbaru dari Kemenag

profile picture Rini Agustin
Rini Agustin
cek estimasi keberangkatan haji 2023
Simak cek estimasi keberangkatan haji 2023 selengkapnya di sini. (Foto: pexels.com)

HARIANE – Cara cek estimasi keberangkatan haji 2023 bisa dilakukan secara online dari rumah.

Antrean jemaah haji Indonesia sangat panjang karena jumlah pendaftar yang banyak. 

Untuk itu, Kementerian Agama (Kemenag) menyediakan layanan online atau daring untuk mengecek estimasi keberangkatan haji bagi calon jemaah haji.

Melansir dari laman Kemenag, Indonesia memperoleh kuota tambahan haji tahun 1444H/2023M sebanyak 8.000 kuota. 

Kuota ini terbagi atas 7.360 jemaah haji reguler dan 640 jemaah haji khusus.

Kuota reguler tambahan tersebut, akan diisi oleh 5.765 jemaah haji cadangan yang sudah melakukan pelunasan, namun belum memperoleh kuota. 

“Sedangkan untuk sisa kuota tambahan yang belum digunakan, sebanyak 1.595 akan dibagi berdasarkan jumlah daftar tunggu pada masing-masing provinsi sebagaimana ketentuan,” ungkap Menag saat Rapat dengan Komisi VIII DPR RI di Senayan.

Cek Estimasi Keberangkatan Haji 2023 via Aplikasi Pusaka

cek estimasi keberangkatan haji 2023
Cek estimasi keberangkatan haji menggunakan aplikasi Pusaka. (Foto: kemenag.go.id)

Aplikasi Pusaka dirilis pada 20 November 2022 dan bisa diunduh melalui Google Play Store serta App Store. 

Aplikasi Pusaka rilisan Kemenag tampil dalam bentuk logo berupa gunungan berwarna campuran ungu dan biru langit yang dibubuhi latar belakang warna putih dan tulisan 'Pusaka'.

Dilansir dari laman Kemenag, berikut cara cek estimasi keberangkatan haji melalui aplikasi Pusaka:

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025