Artikel

Cara Mengubah Data BSU yang Salah 2022, Berikut Info Kemnaker Terbaru

profile picture Rini Agustin
Rini Agustin
Cara Mengubah Data BSU yang Salah 2022, Berikut Info Kemnaker Terbaru
Cara Mengubah Data BSU yang Salah 2022, Berikut Info Kemnaker Terbaru
HARIANE – Informasi cara mengubah data BSU yang salah telah disampaikan Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) via Instagram resmi Kemnaker RI baru-baru ini.
Selain memberi tahu informasi cara mengubah data BSU yang salah, Kemnaker RI juga memberikan informasi soal penyebab calon penerima BSU 2022 belum menerima pesan notifikasi.
Bagi masyarakat yang merasa salah dalam mengisi data BSU, simak cara mengubah data BSU yang salah dalam artikel ini.
Perlu diketahui bahwa BSU (Bantuan Subsidi Upah) merupakan bantuan sosial dari pemerintah di tengah kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM).
BACA JUGA : Korban PHK Bisa Dapat BSU Rp 600 Ribu, Berikut Syarat dan Cara Cek Penerima
Adapun BSU diberikan sebesar Rp 600 ribu kepada para pekerja atau buruh yang memenuhi syarat.
Lalu, bagaimana cara mengubah data BSU yang salah?

Cara Mengubah Data BSU yang Salah 2022

Cara mengubah data BSU yang salah
Cara mengubah data BSU yang salah 2022. (Foto: bsu.kemnaker.go.id)
Dilansir dari akun Instagram resmi milik Kemnaker, berikut adalah cara mengubah data BSU yang salah 2022:
1. Cara mengubah data BSU yang salah 2022 calon penerima BSU bisa disampaikan langsung pada perusahaan domisili pekerja/buruh, untuk kemudian disampaikan perusahaan ke kantor cabang BPJS Ketenagakerjaan setempat.
2. Perubahan data tersebut akan dikirim kembali oleh BPJS Ketenagakerjaan kepada Kementerian Ketenagakerjaan (Kemenaker) untuk proses pencairan dana BSU 2022.
3. Kemenaker tidak akan memproses lebih lanjut pencairan dana apabila data yang diterima tidak sesuai dengan syarat yang diatur dalam Permenaker Nomor 10 Tahun 2022.
Ads Banner

BERITA TERKINI

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB