Berita , D.I Yogyakarta

Dugaan Penganiayaan Anggota Polresta Yogyakarta Terhadap Warga Semarang, Polda DIY Masih Periksa 6 Orang

profile picture Wahyu Turi
Wahyu Turi
Polresta yogyakarta
Kapolresta Yogyakarta Kombes Pol Aditya Surya Dharma (berseragam, kiri) menberikan klarifikasi terkait dugaan penganiayaan yang dilakukan anggotanya. (Foto: Wahyu Turi K)

Meskipun sempat dirawat hingga pukul 12.00 WIB, kondisi Darso tidak kunjung membaik. Petugas kemudian melanjutkan perjalanan ke Kendal untuk memberikan surat klarifikasi serupa kepada rekan-rekan Darso yang diduga turut terlibat dalam kecelakaan.

Aditya menegaskan bahwa kronologi kejadian ini telah diperiksa secara rinci oleh Bidpropam Polda DIY. Sebanyak enam anggota Unit Gakkum, termasuk Kepala Unit, telah dimintai keterangan.

“Mengenai dugaan penganiayaan, kami serahkan sepenuhnya kepada penyidik Polda Jateng. Kami mendukung penuh proses penyelidikan bahkan penyidikan,” tegasnya.

Terkait isu luka lebam yang disebut-sebut akibat penganiayaan, Aditya menyerahkan sepenuhnya kepada tim penyidik Polda Jateng untuk melakukan pemeriksaan yang mendalam dan objektif.

Aditya mengungkapkan bahwa korban kecelakaan, Tutik Wiyanti, mengalami cedera serius pada bagian leher yang mengharuskannya menggunakan penyangga.

“Kami terus memantau perkembangan kondisi korban sebagai bagian dari tanggung jawab kami dalam menangani kasus ini,” imbuhnya.

Aditya menegaskan komitmennya untuk mendukung transparansi dan akuntabilitas dalam proses penyelidikan kasus ini. Ia berharap klarifikasi ini dapat memberikan gambaran yang lebih jelas kepada masyarakat dan menepis isu-isu yang belum tentu benar terkait dugaan penganiayaan oleh anggota Polresta Yogyakarta.****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025