Berita

Empat Anak Diduga Dibunuh oleh Ayahnya di Jakarta Selatan, Begini Kronologinya

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
kasus pembunuhan empat anak oleh ayahnya di Jakarta Selatan
Kasus pembunuhan empat anak oleh ayahnya di Jakarta Selatan, diduga sudah meninggal sejak hari Minggu lalu. (Ilustrasi: Freepik/Kjpargeter)

HARIANE - Polisi telah melakukan olah TKP terkait kasus empat anak diduga dibunuh oleh ayahnya di Jakarta Selatan.

Penemuan mayat dari empat orang anak tersebut menggegerkan warga setempat pada hari Rabu, 6 Desember 2023 sore hari di kawasan Jagakarsa, Jakarta Selatan.

Kini keempat korban berhasil dievakuasi dan dibawa ke rumah sakit untuk dilakukan otopsi agar mengetahui penyebab korban meninggal secara pasti.

Kronologi Empat Anak Diduga Dibunuh oleh Ayahnya di Jakarta Selatan 

Berdasarkan akun Instagram Merekam Jakarta yang telah menginformasikan kelanjutan dari kasus penemuan jenazah empat orang anak yang diduga dibunuh oleh sang ayah.

Korban pembunuhan dari kasus ini adalah empat orang anak yang masih kecil, dimana terdapat balita hingga bayi.

"MAYAT EMPAT ANAK YANG DIDUGA DIBUNUH AYAHNYA SENDIRI DIBAWA KE RS POLRI KRAMAT JATI," tulis akun tersebut pada keterangan postingannya.

Kasus pembunuhan empat anak oleh ayahnya di Jakarta Selatan
Keempat korban telah dievakuasi dan akan segera dilakukan otopsi. (Foto: Instagram/@merekamjakarta)

Jasad keempat anak yang ditemukan di dalam rumah kontrakan kawasan Jagakarsa dibawa ke Rumah Sakit Polri Kramat Jati, Jakarta Timur pada Rabu 6 Desember 2023 sekitar pukul 20.45 WIB.

Polisi akan melakukan otopsi terhadap jasad empat anak tersebut untuk keperluan penyelidikan.

Polisi juga telah melakukan serangkaian olah Tempat Kejadian Perkara (TKP) sejak sore kemarin.

Tim olah TKP berasal dari Polsek Jagakarsa, Polres Metro Jakarta Selatan, Polda Metro Jaya, Pusat Laboratorium Forensik Mabes Polri, dan Dokpol RS Polri Kramat Jati.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Sabtu, 27 Juli 2024 06:14 WIB
Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:29 WIB
Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:07 WIB
Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jumat, 26 Juli 2024 22:31 WIB
Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

Jumat, 26 Juli 2024 21:44 WIB
Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Jumat, 26 Juli 2024 19:08 WIB
Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Jumat, 26 Juli 2024 18:10 WIB
Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Jumat, 26 Juli 2024 14:09 WIB