Gaya Hidup , Budaya , Artikel

Kenali Prinsip Ikigai dari Jepang Agar Hidup Lebih Bermakna, Simak 4 Tipsnya

profile picture Fadila Nur
Fadila Nur
Kenali Prinsip Ikigai dari Jepang Agar Hidup Lebih Bermakna, Simak 4 Tipsnya
Kenali Prinsip Ikigai dari Jepang Agar Hidup Lebih Bermakna, Simak 4 Tipsnya
HARIANE - Belakangan ini, prinsip Ikigai dari Jepang santer dibahas di berbagai media sosial hingga tak jarang menjadi tema yang dibahas dalam sebuah webinar.
Dilansir dari kanal Youtube Satu Persen, prinsip ikigai dari Jepang ini bermakna sebagai suatu alasan untuk hidup. Secara filosofis, Ikigai merupakan sebuah prinsip yang membuat hidup seseorang menjadi lebih bermakna, bermanfaat, dan lebih balance.
Nantinya, prinsip Ikigai dari Jepang ini akan membuat seseorang meraih makna dan kebahagiaan yang utuh di dalam hidupnya.

Alasan Prinsip Ikigai dari Jepang Cocok Diambil Sebagai Pegangan dalam Hidup

1. Memiliki Dampak yang Cukup Signifikan pada Produktivitas

Menurut Mitsuhashi, seseorang yang berhasil menjalani hidup dengan filosofi hidup Ikigai maka hampir selalu bekerja dengan motivasi yang kuat.
Baca Juga: Cara Membangun Kebiasaan yang Mudah dan Menarik Menurut Maudy Ayunda, Salah Satunya Lihat Perkembangan dengan Cara Ini
Sehingga seseorang akan cepat mengambil tindakan dan akan berdampak pada pekerjaan menjadi lebih cepat selesai.
Ikigai juga membuat seseorang memiliki etos kerja yang baik karena meyakini bahwa pekerjaan yang mereka lakukan akan memiliki dampak yang baik untuk orang lain.

2. Prinsip Ikigai dari Jepang Berpengaruh pada Kesehatan

Seseorang yang menjalani Ikigai akan memiliki resiko yang lebih rendah untuk terkena penyakit jantung.
Menurut sebuah penelitian, Ikigai juga berpengaruh pada jangka waktu hidup seseorang. Jangka hidup seseorang dengan Ikigai bisa mencapai angka 80 tahun
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tiket Kereta Tambahan Lebaran Mulai 23 Februari 2025, Berikut Daftar KA Keberangkatan dari ...

Tiket Kereta Tambahan Lebaran Mulai 23 Februari 2025, Berikut Daftar KA Keberangkatan dari ...

Sabtu, 22 Februari 2025 22:38 WIB
Haedar Nashir Sampaikan Lima Pesan untuk Para Kepala Daerah

Haedar Nashir Sampaikan Lima Pesan untuk Para Kepala Daerah

Sabtu, 22 Februari 2025 21:44 WIB
Puluhan Kepala Daerah Kader PDIP Sudah Berkumpul di Magelang, Siap Ikuti Retret?

Puluhan Kepala Daerah Kader PDIP Sudah Berkumpul di Magelang, Siap Ikuti Retret?

Sabtu, 22 Februari 2025 18:42 WIB
Bantu Masyarakat Tangani Sampah Elektronik, AZKO Day di Yogyakarta Perkenalkan Program Bisa Baik

Bantu Masyarakat Tangani Sampah Elektronik, AZKO Day di Yogyakarta Perkenalkan Program Bisa Baik

Sabtu, 22 Februari 2025 16:59 WIB
Sekretariat DPRD DIY Teguhkan Komitmen Wujudkan Zona Integritas Wilayah Bebas dari Korupsi

Sekretariat DPRD DIY Teguhkan Komitmen Wujudkan Zona Integritas Wilayah Bebas dari Korupsi

Sabtu, 22 Februari 2025 15:47 WIB
Kepala Daerah Absen di Retreat Akmil Magelang, Wamendagri: Masih Ada Kesempatan

Kepala Daerah Absen di Retreat Akmil Magelang, Wamendagri: Masih Ada Kesempatan

Sabtu, 22 Februari 2025 15:37 WIB
Prakiraan Cuaca Minggu 23 Februari 2025, Masih Banyak Wilayah yang Diguyur Hujan Lebat

Prakiraan Cuaca Minggu 23 Februari 2025, Masih Banyak Wilayah yang Diguyur Hujan Lebat

Sabtu, 22 Februari 2025 15:14 WIB
Miris Banget! Warga Jarah Kasur Tercecer Akibat Kecelakaan di Tol Cipularang KM 91

Miris Banget! Warga Jarah Kasur Tercecer Akibat Kecelakaan di Tol Cipularang KM 91

Sabtu, 22 Februari 2025 14:47 WIB
Kecelakaan di Lenteng Agung Jaksel Hari ini, 2 Motor Remuk Parah

Kecelakaan di Lenteng Agung Jaksel Hari ini, 2 Motor Remuk Parah

Sabtu, 22 Februari 2025 12:31 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 22 Februari 2025 Turun Lagi, cek Sebelum ...

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 22 Februari 2025 Turun Lagi, cek Sebelum ...

Sabtu, 22 Februari 2025 11:21 WIB