Berita

Modus Baru, 264 Kg Sabu Cair dari Iran Diselundupkan Melalui Laut

profile picture Tim Red 1
Tim Red 1
Sabu cair dari Iran
264 kg sabu cair dapat diolah jadi 750 kg sabu kristal. (Ilustrasi: pexels/pixabay)

HARIANE - Sabu cair dari Iran diselundupkan ke Indonesia melalui jalur laut. 

Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri bersama Polda Jambi dan Polda Banten berhasil mengungkap peredaran sabu dari Iran. 

Dalam rilis yang dilakukan pada Kamis, 11 Mei 2023 siang, diungkapkan bahwa sabu yang masuk di Indonesia tidak lagi berbentuk bubuk maupun kristal. 

Pelaku warga negara Iran diamankan bersama lima jerigen berisi sabu cair. 

Seluruhnya seberat 264 kg sabu cair dari Iran yang jika diolah akan menjadi sekitar 750 kg sabu kristal. 

"Hampir satu ton," tegas Dirtipnarkoba Bareskrim Polri, Brigjen Polisi Mukti Juharsa. 

Dijelaskan bahwa Polisi mendapat informasi terkait pengiriman sabu dari Iran melalui perairan laut menuju ke Indonesia. 

Disebutkan bahwa barang terlarang itu berada dalam sebuah kapal besar. 

Polisi mengatakan kapal besar tersebut membawa sebuah speedboat yang kemudian digunakan oleh tersangka berinisial MB untuk membawa sabu cair menuju ke titik yang ditentukan. 

Namun dalam perjalanannya, speedboat tersebut mengalami kerusakan dan dihampiri oleh kepal nelayan. 

Saat itu sabu cair tersebut dipindahkan dari speedboat ke kapal nelayan hingga akhirnya ditangkap polisi. 

Penangkapan pelaku bersama barang bukti dilakukan di perairan wilayah Banten. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Senin, 21 April 2025
Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Senin, 21 April 2025
Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Senin, 21 April 2025
Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Senin, 21 April 2025
Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Senin, 21 April 2025
Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Senin, 21 April 2025
Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Senin, 21 April 2025
Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Senin, 21 April 2025
Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Senin, 21 April 2025
Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Senin, 21 April 2025