Berita

Mudik Gratis Polri Presisi 2023 : Cara Daftar, Syarat, dan Kota Tujuan

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
mudik gratis Polri Presisi 2023
Syarat, cara daftar dan tujuan mudik gratis Polri Presisi 2023. (Foto: Tribrata News)

HARIANE – Syarat dan cara daftar mudik gratis Polri Presisi 2023 dapat diketahui melalui artikel ini.

Mudik gratis 2023 menjadi salah satu program paling ditunggu oleh sebagian masyarakat Indonesia saat bulan suci Ramadhan tiba.

Bagi para perantau, mudik lebaran gratis  bisa menjadi kesempatan emas bagi mereka supaya bisa pulang ke kampung halaman dan berkumpul bersama dengan keluarga saat Idul Fitri.

Pada bulan Ramadhan 1444 H kali ini, pemerintah menyediakan bantuan berupa mudik gratis bagi masyarakat Indonesia ke berbagai daerah.

Seperti tak mau ketinggalan, Polri juga ikut memberikan bantuan berupa mudik gratis bagi masyarakat dengan tujuan Jawa barat, Jawa Tengah dan Jawa Timur.

Lalu apa saja syarat supaya bisa ikut mudik gratis 2023 dari Polri Persisi? Simak penjelasan selengkapnya di bawah ini.

Syarat, Cara Daftar dan Tujuan Mudik Gratis Polri Presisi 2023

Dilansir dari situs Tribrata News, pendaftaran mudik gratis Polri periode 2023 dimulai pada 29 Maret – 12 April 2023.

Waktu pendaftaran yaitu hari Senin hingga Sabtu mulai pukul 08.00 – 16.00 WIB di seluruh Gerai Samsat dan Satpas Polda Metro Jaya.

Syarat pendaftarannya pun cukup mudah, yaitu satu lembar fotokopi KTP dan KK. Pendaftar juga dapat diwakilkan oleh keluarga yang berada dalam satu KK.

mudik gratis Polri Presisi 2023
Titik pemberangkatan mudik gratis Polri di Monas, Jakpus. (Ilustrasi: Pexels/Tom Fisk)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Jumat, 04 April 2025
Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Jumat, 04 April 2025
Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jumat, 04 April 2025
Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Kamis, 03 April 2025
Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Kamis, 03 April 2025
Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Kamis, 03 April 2025
Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Kamis, 03 April 2025