Berita
Nomor Telepon Penting Saat Mudik Lebaran 2022 yang Wajib Diketahui, Catat Agar Perjalanan Aman
Rini Agustin
Nomor Telepon Penting Saat Mudik Lebaran 2022 yang Wajib Diketahui, Catat Agar Perjalanan Aman
• Solo-Ngawi: (0271) 688 2222
• Ngawi-Kertosono: 0811 3373 301
• Kertosono-Mojokerto: (0321) 888 123
• Surabaya-Mojokerto: 031 787 6677/0822 1182 6677
• Surabaya-Gempol: 031 787 9999/031 787 8080
• Gempol-Pasuruan: (0343) 643 1177
• Pasuruan-Probolinggo: (0335) 8111 777
5. Call Center BPJS Kesehatan= 1-500-400
6. Direktorat Lalu Lintas Polri: (021) 798 9702 / SMS: 9119
BACA JUGA : 10 Tips Mudik 2022 Aman dan Sehat ala Polri, Nomor 4 Wajib Dilakukan Bagi Pemudik Dengan Kendaraan PribadiSejumlah nomor telepon penting saat mudik tersebut akan sangat membantu kelancaran aktivitas mudik, apabila suatu ketika mengalami kendala di jalan dan membutuhkan bantuan sejumlah pihak bersangkutan untuk dihubungi. Tak hanya itu, untuk menjaga keamanan dan kenyamanan selama mudik, ada baiknya mengetahui berbagai nomor telepon penting saat mudik. Baik nomor telepon keluarga hingga kantor polisi.