Berita , Jabar

Polda Jabar Rilis DPO Pelaku Pembunuhan Vina Cirebon 8 Tahun Lalu, Begini Ciri-ciri Ketiga Buronan

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Polda Jabar rilis DPO pelaku pembunuhan Vina Cirebon
Polda Jabar rilis DPO pelaku pembunuhan Vina Cirebon setelah 8 tahun berlalu. (Ilustrasi: Freepik/Freepik)

HARIANE - Polda Jabar rilis DPO pelaku pembunuhan Vina Cirebon setelah film layar lebar yang mengangkat kasus tersebut.

Kasus yang telah ditutup sejak 8 tahun lalu ini kini kembali ramai diperbincangkan oleh warganet karena dijadikan sebuah film.

Pasalnya terdapat 3 orang pelaku yang masih berkeliaran bebas di luar sana tanpa mendapatkan hukuman atas perbuatan kriminal yang dilakukannya.

3 Pelaku Kasus Pembunuhan Vina Cirebon Menjadi Buronan

Kasus pembunuhan dan pemerkosaan dari seorang gadis bernama Vina dan sang kekasih terjadi pada tahun 2016 silam.

Kasus ini ramai dibahas saat arwah Vina merasuki temannya dan menceritakan kronologi kejadian saat Vina dan sang kekasih tragis terbunuh oleh sekelompok orang.

Sekelompok orang tersebut merupakan teman dari kekasih Vina. Keduanya meninggal dunia setelah dianiaya oleh sekelompok orang tersebut.

Sejumlah pelaku telah berhasil diamankan pihak kepolisian sejak 8 tahun lalu, namun terdapat 3 pelaku yang hingga saat ini masih belum diketahui keberadaannya.

Kasus Vina kembali viral dan dibahas oleh warganet saat ditayangkannya sebuah film layar lebar yang menceritakan kisah Vina tersebut.

Film layar lebar berjudul "Vina: sebelum 7 hari" ini telah tayang sejak awal bulan Mei 2024 hingga saat ini masih dalam penayangan.

Hal ini membuat pihak kepolisian kembali membuka kasus yang sudah 8 tahun silam ini untuk mencari 3 pelaku yang masih belum tertangkap.

Dikutip dari akun Instagram Humas Polda Jabar melalui akun Instagram @txt.viral, telah dirilis DPO 3 pelaku yang terlibat dalam kasus pembunuhan Vina dan kekasihnya yang masih belum tertangkap hingga saat ini.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Dua Rekan Berlatih Islam Makhachev Raih Kemenangan KO di UAE Warriors 58

Dua Rekan Berlatih Islam Makhachev Raih Kemenangan KO di UAE Warriors 58

Minggu, 23 Februari 2025 02:56 WIB
Tiket Kereta Tambahan Lebaran Mulai 23 Februari 2025, Berikut Daftar KA Keberangkatan dari ...

Tiket Kereta Tambahan Lebaran Mulai 23 Februari 2025, Berikut Daftar KA Keberangkatan dari ...

Sabtu, 22 Februari 2025 22:38 WIB
Haedar Nashir Sampaikan Lima Pesan untuk Para Kepala Daerah

Haedar Nashir Sampaikan Lima Pesan untuk Para Kepala Daerah

Sabtu, 22 Februari 2025 21:44 WIB
Puluhan Kepala Daerah Kader PDIP Sudah Berkumpul di Magelang, Siap Ikuti Retret?

Puluhan Kepala Daerah Kader PDIP Sudah Berkumpul di Magelang, Siap Ikuti Retret?

Sabtu, 22 Februari 2025 18:42 WIB
Bantu Masyarakat Tangani Sampah Elektronik, AZKO Day di Yogyakarta Perkenalkan Program Bisa Baik

Bantu Masyarakat Tangani Sampah Elektronik, AZKO Day di Yogyakarta Perkenalkan Program Bisa Baik

Sabtu, 22 Februari 2025 16:59 WIB
Sekretariat DPRD DIY Teguhkan Komitmen Wujudkan Zona Integritas Wilayah Bebas dari Korupsi

Sekretariat DPRD DIY Teguhkan Komitmen Wujudkan Zona Integritas Wilayah Bebas dari Korupsi

Sabtu, 22 Februari 2025 15:47 WIB
Kepala Daerah Absen di Retreat Akmil Magelang, Wamendagri: Masih Ada Kesempatan

Kepala Daerah Absen di Retreat Akmil Magelang, Wamendagri: Masih Ada Kesempatan

Sabtu, 22 Februari 2025 15:37 WIB
Prakiraan Cuaca Minggu 23 Februari 2025, Masih Banyak Wilayah yang Diguyur Hujan Lebat

Prakiraan Cuaca Minggu 23 Februari 2025, Masih Banyak Wilayah yang Diguyur Hujan Lebat

Sabtu, 22 Februari 2025 15:14 WIB
Miris Banget! Warga Jarah Kasur Tercecer Akibat Kecelakaan di Tol Cipularang KM 91

Miris Banget! Warga Jarah Kasur Tercecer Akibat Kecelakaan di Tol Cipularang KM 91

Sabtu, 22 Februari 2025 14:47 WIB
Kecelakaan di Lenteng Agung Jaksel Hari ini, 2 Motor Remuk Parah

Kecelakaan di Lenteng Agung Jaksel Hari ini, 2 Motor Remuk Parah

Sabtu, 22 Februari 2025 12:31 WIB