Berita , Nasional

Ralat! Pengeluaran Kampanye PSI Bukan Rp 180 Ribu Tapi Rp 24 Miliar

profile picture Tim Red 4
Tim Red 4
Ralat! Pengeluaran Kampanye PSI Bukan Rp 180 Ribu Tapi Rp 24 Miliar
Pengeluaran kampanye PSI diralat bukan Rp 180 ribu tetapi Rp 24 miliar. (Foto: Instagram/psi_id)

HARIANE - Komisi Pemilihan Umum (KPU) memutakhirkan Laporan Awal Dana Kampanye termasuk pengeluaran kampanye PSI yang tadinya Rp 180 ribu.

Sempat membuat publik heran, Partai Solidaritas Indonesia melaporkan pendapatan dana kampanye sebesar Rp 2.002.000.000 dengan total pengeluaran hanya Rp 180.000. 

Laporan tersebut berdasarkan LADK yang diterima KPU per 7 Januari 2024.

Melalui perbaikan yang diterima KPU pada 12 Januari 2024, PSI melaporkan bahwa dana kampanye yang diterima adalah sebesar Rp 33.055.522.406 dengan total pengeluaran 24.130.721.406. 

Meski demikian KPU mencatat LADK perbaikan dari PSI masih berstatus belum lengkap dan belum sesuai. 

Berdasarkan laporan LADK paling baru yang diterima KPU, berikut adalah data total penerimaan dan pengeluaran 18 partai politik peserta Pemilu 2024:

1. PKB

- 579 dari 580 caleg sudah menyampaikan LADK

- Total penerimaan: Rp. 1.005.330.806.37
- Total pengeluaran: Rp. 800.446.161.27

2. Partai Gerindra

- 580 caleg sudah menyampaikan LADK

- Total penerimaan: Rp. 2,841,667,200.23
- Total pengeluaran: Rp. 1.097.908.714.62

3. PDIP

- 575 dari 580 caleg sudah menyampaikan LADK

- Total penerimaan: Rp. 183.861.799.000
- Total pengeluaran: Rp. 115.046.105.000

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kompetisi Bahasa dan Sastra 2025 Tunjukkan Kota Yogyakarta dalam Menjaga Suluh Peradaban

Kompetisi Bahasa dan Sastra 2025 Tunjukkan Kota Yogyakarta dalam Menjaga Suluh Peradaban

Selasa, 01 Juli 2025
Qonitah, Inspirasi Atlet Disabilitas Kulon Progo Menuju Peparda 2025

Qonitah, Inspirasi Atlet Disabilitas Kulon Progo Menuju Peparda 2025

Selasa, 01 Juli 2025
Kulon Progo Targetkan 24 Medali Emas di Ajang Peparda 2025

Kulon Progo Targetkan 24 Medali Emas di Ajang Peparda 2025

Selasa, 01 Juli 2025
Polres Kulon Progo Siap Terima Kritik dari Masyarakat

Polres Kulon Progo Siap Terima Kritik dari Masyarakat

Selasa, 01 Juli 2025
Penuhi Kebutuhan Literasi Masyarakat, Perpustakaan Yogyakarta Kotabaru Buka Sampai Malam

Penuhi Kebutuhan Literasi Masyarakat, Perpustakaan Yogyakarta Kotabaru Buka Sampai Malam

Selasa, 01 Juli 2025
Realisasi Pembayaran PBB-P2 Bantul Capai Rp 43,7 Miliar di Triwulan II, 3 Kapanewon ...

Realisasi Pembayaran PBB-P2 Bantul Capai Rp 43,7 Miliar di Triwulan II, 3 Kapanewon ...

Selasa, 01 Juli 2025
‎Dampak Jebolnya Groundseal Srandakan, Ribuan Jiwa Terdampak Kekeringan

‎Dampak Jebolnya Groundseal Srandakan, Ribuan Jiwa Terdampak Kekeringan

Selasa, 01 Juli 2025
Harga BBM Non Subsidi Naik Per 1 Juli 2025, Ini Daftar Lengkapnya!

Harga BBM Non Subsidi Naik Per 1 Juli 2025, Ini Daftar Lengkapnya!

Selasa, 01 Juli 2025
Sidang Perdana Gugatan Perdata Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon Ditunda Pekan Depan, Begini ...

Sidang Perdana Gugatan Perdata Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon Ditunda Pekan Depan, Begini ...

Selasa, 01 Juli 2025
DPRD Gunungkidul Tolak Penurunan Target PAD, Kenapa ?

DPRD Gunungkidul Tolak Penurunan Target PAD, Kenapa ?

Selasa, 01 Juli 2025