Berita , Jateng

Update Kabar Wisatawan Terdampar di Karimunjawa: Berhasil Mendarat di Semarang Pagi ini 28 Desember 2022

profile picture Annisa Nur Fadhilah
Annisa Nur Fadhilah
Update Kabar Wisatawan Terdampar di Karimunjawa: Berhasil Mendarat di Semarang Pagi ini 28 Desember 2022
Update Kabar Wisatawan Terdampar di Karimunjawa: Berhasil Mendarat di Semarang Pagi ini 28 Desember 2022
Diberitakan sebelumnya bahwa terjebaknya wisatawan lokal dan internasional di Karimunjawa lantaran adanya pembatalan jadwal penyeberangan kapal.
Hal tersebut terjadi karena cuaca buruk yang melanda beberapa wilayah di Indonesia, termasuk wilayah Karimunjawa.
Tidak berlayarnya kapal penyeberangan menimbulkan masalah lain muncul, yaitu persediaan makanan dan bahan bakar di Karimunjawa mulai menipis.
Sementara itu, UPP Kelas II Jepara bahkan tidak menerbitkan Surat Persetujuan Berlayar bagi kapal sejak 23 Desember 2022.
Hal tersebut dilakukan karena berdasarkan prakiraan Stasiun Meteorologi Maritim Semarang, diperkirakan terjadi gelombang tinggi antara 2,5 m – 4 m di sekitar perairan Karimunjawa.
BACA JUGA : Heboh, Wisatawan Karimunjawa Terancam Tidak Bisa Pulang Hingga Januari 2023 Akibat Gelombang Tinggi
Demikian update informasi mengenai para wisatawan terdampar di Karimunjawa akhirnya tiba di Semarang pada Rabu, 28 Desember 2022.****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hindari Pemotor Menyeberang, Mobil Mewah Alami Kecelakaan di Kulon Progo

Hindari Pemotor Menyeberang, Mobil Mewah Alami Kecelakaan di Kulon Progo

Jumat, 03 Mei 2024 22:45 WIB
Hadapi Masalah Ketenagakerjaan, Pemkab Kulon Progo Gelar Pelatihan

Hadapi Masalah Ketenagakerjaan, Pemkab Kulon Progo Gelar Pelatihan

Jumat, 03 Mei 2024 22:08 WIB
Review BTR vs Dewa United MPL ID S13, Tim Pertama yang Lolos ke ...

Review BTR vs Dewa United MPL ID S13, Tim Pertama yang Lolos ke ...

Jumat, 03 Mei 2024 21:43 WIB
Kakak Beradik Jadi Tersangka Pembunuhan Wanita dalam Koper, ini Peran Pelaku

Kakak Beradik Jadi Tersangka Pembunuhan Wanita dalam Koper, ini Peran Pelaku

Jumat, 03 Mei 2024 21:19 WIB
Hasil Pertandingan BTR vs Dewa United MPL ID S13, Sang Pemuncak Klasemen Curi ...

Hasil Pertandingan BTR vs Dewa United MPL ID S13, Sang Pemuncak Klasemen Curi ...

Jumat, 03 Mei 2024 21:15 WIB
Warna Cerah Batik Farras Diminati Anak Muda, Dipasarkan Sampai Mancanegara

Warna Cerah Batik Farras Diminati Anak Muda, Dipasarkan Sampai Mancanegara

Jumat, 03 Mei 2024 20:27 WIB
Sah, Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul Berubah Menjadi 4 Oktober

Sah, Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul Berubah Menjadi 4 Oktober

Jumat, 03 Mei 2024 20:11 WIB
Kulon Progo Tuan Rumah Lomba MTQ, Ini Tiga Lokasi Penyelenggaraannya

Kulon Progo Tuan Rumah Lomba MTQ, Ini Tiga Lokasi Penyelenggaraannya

Jumat, 03 Mei 2024 20:07 WIB
Sri Sultan Ajukan Pembentukan Dinas Baru, Bakal Urusi Hal Ini

Sri Sultan Ajukan Pembentukan Dinas Baru, Bakal Urusi Hal Ini

Jumat, 03 Mei 2024 19:58 WIB
Aktivis Jogja Laporkan Pj Walikota Atas Penumpukan Baliho ILM Disejumlah Titik

Aktivis Jogja Laporkan Pj Walikota Atas Penumpukan Baliho ILM Disejumlah Titik

Jumat, 03 Mei 2024 19:22 WIB