Berita

3 Tips Memilih Hewan Kurban Saat PMK, Kapan Waktu Tepat untuk Beli Hewan Kurban Idul Adha 2022?

profile picture Dyah Ayu Purwirasari
Dyah Ayu Purwirasari
3 Tips Memilih Hewan Kurban Saat PMK, Kapan Waktu Tepat untuk Beli Hewan Kurban Idul Adha 2022?
3 Tips Memilih Hewan Kurban Saat PMK, Kapan Waktu Tepat untuk Beli Hewan Kurban Idul Adha 2022?
HARIANE – Tips memilih hewan kurban saat PMK berikut ini penting untuk disimak sebagai persiapan Hari Idul Adha 2022 yang akan jatuh pada tanggal 10 Juli 2022.
Bagi yang ingin berkurban, tentunya tips memilih hewan kurban saat PMK bisa membantu untuk menentukan hewan ternak yang aman untuk disembelih karena nantinya akan dibagi untuk dikonsumsi masyarakat.
Tips memilih hewan kurban saat PMK yang aman kali ini tidak hanya membahas soal membedakan mana ciri hewan ternak yang sehat dengan yang sakit, tapi juga tips memilih waktu yang tepat membeli ternak.
Meskipun mengonsumsi daging ternak yang terkena PMK disebut aman, tentunya sebagai umat muslim yang baik ingin berkurban ternak yang sehat agar bisa bermanfaat secara maksimal bagi orang lain demi mendapatkan ridho Allah SWT.
BACA JUGA : 6 Amalan Sunnah Idul Adha 2022 Sebelum dan Sesudah Sholat Id, Bagaimana Ketentuan Berpakaian Menurut Islam?

Tips Memilih Hewan Kurban Saat PMK Menurut Dosen Fakultas Peternakan Universitas Islam Malang

drh. Nurul Humaidah yang merupakan dosen Fakultas Peternakan Unisma membagikan tipsnya untuk memilih hewan ternak kurban Idul Adha 2022 yang aman, seperti dilansir dari NU Online.

1. Tampilan Fisik Ternak yang Sehat

Ciri-ciri hewan ternak yang sehat bebas PMK bisa dilihat dari segi fisiknya. Menurut Nurul, ternak yang sehat memiliki kelincahan dan tidak terlihat lesu.
Hewan ternak yang sehat juga memiliki nafsu makan yang baik, dan tidak diare. Nurul menyampaikan ciri hewan ternak yang sehat ini bisa jadi syarat tambahan memilih ternak di luar syariat Islam.

2. Waktu Terbaik Membeli Hewan Ternak

Menjelang Hari Raya Idul Adha 2022 yang semakin dekat, makin banyak pula penjual hewan kurban yang sudah membuka lapaknya sejak jauh-jauh hari.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB