Kuliner

7 Kuliner Semarang Legendaris, Salah Satunya Sudah Ada Sejak Tahun 1936

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
7 Kuliner Semarang Legendaris, Salah Satunya Sudah Ada Sejak Tahun 1936
7 Kuliner Semarang Legendaris, Salah Satunya Sudah Ada Sejak Tahun 1936
Wisatawan juga bisa membawa pulang Lumpia Mataram sebagai oleh-oleh karena terdapat kemasan vakum yang bisa membuat lumpia tahan hingga 10 hari.

2. Leker Paimo

Leker Paimo merupakan salah satu kuliner terkenal yang ada di Semarang. Selain karena memiliki cita rasa yang lezat, leker paimo juga menyajikan berbagai pilihan menu yang istimewa dan jarang ditemui di penjual leker lainnya.
Leker Paimo berlokasi di Jalan Karanganyar nomor 37, Brumbungan, Semarang Tengah atau tepatnya didepan SMA Kolese Loyola.

3. Soto Bangkong

Soto Bangkong adalah salah satu kuliner legendaris Semarang karena sudah ada sejak 1950. Soto Bangkong berlokasi di Jalan Brigjen Katamso nomor 1, Semarang.
Dalam semangkuk Soto Bangkong terdapat bihun, irisan tomat, ayam kampung suwir, bawang goreng serta kuah soto bening yang rasanya kaya akan bumbu.
Uniknya soto bangkong ini juga disajikan dalam satu mangkok kecil, seperti halnya Soto Kudus. Wisatawan juga bisa menikmati hidangan pelengkap lain seperti sate jeroan ayam.

4. Toko Oen

Bagi wisatawan yang suka dengan makanan manis seperti ice cream, Toko Oen bisa jadi salah satu tempat yang tepat untuk berwisata kuliner.
Toko Oen merupakan restoran legendaris yang sudah ada sejak tahun 1936. Menariknya, toko ini berlokasi disebuah bangunan kuno yang berada di jalan Pemuda no 52, bangun harjo, Semarang.
Ice cream di Toko Oen juga terbilang unik karena salah ice cream dengan rasa kopyor. Salah satu menu ice cream legendaris khas Toko Oen yaitu lima skup ice cream dengan rasa berbeda yang disajikan dengan kue lidah kucing.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025