Gaya Hidup

Apa Hukum Tidak Berpuasa Karena Pekerjaan Berat? Begini Penjelasan Selengkapnya

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
tidak berpuasa karena pekerjaan berat
Hukum tidak berpuasa karena pekerjaan berat adalah tidak boleh. (Pexels/Yury Kim)

HARIANE – Hukum tidak berpuasa karena pekerjaan berat sebaiknya diketahui oleh masyarakat yang sehari-harinya menjalani pekerjaan yang membutuhkan banyak tenaga.

Puasa bagi pekerja berat seperti tukang bangunan, pekerja proyek jalan raya dan lain sebagainya menjadi ibadah yang begitu berat untuk dijalankan.

Apalagi jika lokasi pekerjaan berada dibawah terik matahari yang membuat mereka gampang lemas karena haus dan juga lapar.

Bagaimana hukumnya jika ada seorang Muslim yang tidak berpuasa karena pekerjaan berat? Berikut penjelasan selengkapnya.

Hukum Tidak Berpuasa Karena Pekerjaan Berat

tidak berpuasa karena pekerjaan berat
Seorang muslim sedang membaca alquran. (Pexels/Thirdman)

Puasa adalah ibadah yang wajib dikerjakan oleh umat Islam yang sudah baligh dan juga berakal tanpa terkecuali.

Hanya saja ada kalanya umat Islam merasa begitu berat menjalankan ibadah puasa karena berbagai alasan.

Salah satunya yaitu pekerjaan yang membutuhkan tenaga besar, sehingga sulit jika bekerja dalam kondisi berpuasa karena bisa menyebabkan lemas.

Seperti contohnya tukang bangunan, pekerja proyek jalan raya dan lain sebagainya. Jika kasusnya seperti itu, bolehkah mereka tidak berpuasa?

Dilansir dari situs NU Online, Syekh Profesor Dr Muhammad Hasan Hitou dalam kitabnya yang berjudul Fiqhus Siyam menjelaskan bahwa mereka tidak boleh berniat meninggal puasa sejak awal.

Mereka tetap wajib untuk niat dan melaksanakan ibadah tersebut sampai merasa dirinya tidak kuat dan akan sakit bisa diteruskan. Setelah itu barulah mereka boleh membatalkan puasanya.

Ads Banner

BERITA TERKINI

KPU DIY Buka Pendaftaran PPK dan PPS untuk Pilkada 2024, Ini Syarat dan ...

KPU DIY Buka Pendaftaran PPK dan PPS untuk Pilkada 2024, Ini Syarat dan ...

Kamis, 25 April 2024 21:42 WIB
Penemuan Jasad Wanita Dalam Koper di Cikarang Bekasi, Polisi : Utuh Tapi Ada ...

Penemuan Jasad Wanita Dalam Koper di Cikarang Bekasi, Polisi : Utuh Tapi Ada ...

Kamis, 25 April 2024 21:41 WIB
Harga Beras Lampaui HET, Berikut Penjelasan Pengamat Ekonomi FEB UGM

Harga Beras Lampaui HET, Berikut Penjelasan Pengamat Ekonomi FEB UGM

Kamis, 25 April 2024 20:41 WIB
Dinkes Kota Yogya Temukan 70 Kasus Flu Singapura Tersebar Hampir di Semua Kemantren

Dinkes Kota Yogya Temukan 70 Kasus Flu Singapura Tersebar Hampir di Semua Kemantren

Kamis, 25 April 2024 20:03 WIB
Ramalan Zodiak Jumat 26 April 2024 Lengkap, Aries Lebih Termotivasi, Kesehatan Cancer Meningkat

Ramalan Zodiak Jumat 26 April 2024 Lengkap, Aries Lebih Termotivasi, Kesehatan Cancer Meningkat

Kamis, 25 April 2024 19:27 WIB
Butuh 2 Hari Pencari, Kakek Tenggelam di Sungai Serayu Banjarnegara Ditemukan Meninggal Dunia

Butuh 2 Hari Pencari, Kakek Tenggelam di Sungai Serayu Banjarnegara Ditemukan Meninggal Dunia

Kamis, 25 April 2024 19:23 WIB
Cegah Kampanye Berbentuk Bansos di Pilkada 2024, KPU DIY Akan Rancang Aturan Baru

Cegah Kampanye Berbentuk Bansos di Pilkada 2024, KPU DIY Akan Rancang Aturan Baru

Kamis, 25 April 2024 18:21 WIB
Siap-siap Bunyi Sirine Serentak, Peringati HKBN BPBD DIY Bakal Gelar Simulasi Bencana Diberbagai ...

Siap-siap Bunyi Sirine Serentak, Peringati HKBN BPBD DIY Bakal Gelar Simulasi Bencana Diberbagai ...

Kamis, 25 April 2024 17:29 WIB
Imbas TPA Piyungan Ditutup, BPBD DIY Mewaspadai Potensi Banjir Akibat Lonjakan Sampah

Imbas TPA Piyungan Ditutup, BPBD DIY Mewaspadai Potensi Banjir Akibat Lonjakan Sampah

Kamis, 25 April 2024 17:20 WIB
Dilirik Banyak Partai Besar Jadi Cabup Bantul, Begini Respon Tegas Soimah

Dilirik Banyak Partai Besar Jadi Cabup Bantul, Begini Respon Tegas Soimah

Kamis, 25 April 2024 17:14 WIB