Berita

Mudah! Cara Mengurus BPKB yang Hilang, Lengkap dengan Harga dan Syarat yang Harus Disiapkan

profile picture Hanna
Hanna
Mudah! Cara Mengurus BPKB yang Hilang, Lengkap dengan Harga dan Syarat yang Harus Disiapkan
Mudah! Cara Mengurus BPKB yang Hilang, Lengkap dengan Harga dan Syarat yang Harus Disiapkan
HARIANE - Cara mengurus BPKB yang hilang menjadi informasi penting yang perlu diketahui dan dipahami agar musibah tersebut bisa segera teratasi.
Di mana dalam cara mengurus BPKB yang hilang ini sebaiknya segera dilakukan ke kantor polisi setempat atau memanfaatkan jasa pembuatan BPKB baru.
Lantas bagaimana cara mengurus BPKB yang hilang? Berikut informasi selengkapnya dilansir dari laman Polri bisa disimak di bawah ini.
BACA JUGA : BPKB Elektronik Mulai Dikembangkan Korlantas Polri, Pakai Teknologi Chip

Informasi Awal dalam Cara Mengurus BPKB yang Hilang

BPKB (Buku Pemilik Kendaraan Bermotor) merupakan dokumen penting yang diterbitkan oleh Satuan Lalu Lintas (Satlantas) yang akan diberikan kepada pemilik sah kendaraan yang masih aktif.
Adapun fungsi dari BPKB sebagai salah satu dokumen penting ini adalah sebagai berikut:
- Tanda pengenal kendaraan bermotor 
- Tanda kepemilikan kendaraan bermotor (Certificate of Ownership) yang harus disimpan baik-baik oleh yang bersangkutan
- Sebagai cara pengawasan terhadap pemasukan keuangan negara non pajak, kepemilikan kendaraan bermotor dan sebagainya
- Dapat dijadikan sebagai jaminan/tanggungan dalam pinjam-meminjam berdasarkan kepercayaan masyarakat

Syarat dalam Cara Mengurus BPKB yang Hilang

Sebelumnya, berikut beberapa berkas persyaratan yang perlu dipersiapkan untuk mengurus BPKB yang hilang, yaitu:
Ads Banner

BERITA TERKINI

Sama-sama Akan Menyalip di Jalan Jogja-Wonosari, Bus Tabrak Sepeda Motor, Satu Orang Meninggal ...

Sama-sama Akan Menyalip di Jalan Jogja-Wonosari, Bus Tabrak Sepeda Motor, Satu Orang Meninggal ...

Sabtu, 26 April 2025
Warga Sedayu Bantul Hilang Saat Seberangi Sungai Progo

Warga Sedayu Bantul Hilang Saat Seberangi Sungai Progo

Sabtu, 26 April 2025
Batik Gulurejo Kini Lebih Ramah Lingkungan, Berkat Dukungan PT Sarana Multi Infrastruktur

Batik Gulurejo Kini Lebih Ramah Lingkungan, Berkat Dukungan PT Sarana Multi Infrastruktur

Sabtu, 26 April 2025
Segini Besaran Kompensasi yang Akan Diberikan Pemkab Gunungkidul untuk Ternak Mati

Segini Besaran Kompensasi yang Akan Diberikan Pemkab Gunungkidul untuk Ternak Mati

Sabtu, 26 April 2025
4 Santri Tewas dalam Insiden Tembok Tandon Air Ambrol di Ponpes Gontor Magelang

4 Santri Tewas dalam Insiden Tembok Tandon Air Ambrol di Ponpes Gontor Magelang

Sabtu, 26 April 2025
Mahasiswa Asal Surakarta Jatuh saat Panjat Tebing di Pantai Siung

Mahasiswa Asal Surakarta Jatuh saat Panjat Tebing di Pantai Siung

Sabtu, 26 April 2025
Terungkap! Ini Motif Ganda Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Terungkap! Ini Motif Ganda Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Sabtu, 26 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Rp 21.000

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Rp 21.000

Sabtu, 26 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Lagi

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Lagi

Sabtu, 26 April 2025
Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Jumat, 25 April 2025