Pendidikan

Cara Mengurus KIP Kuliah untuk Calon Mahasiswa, Ikuti 7 Langkah Berikut

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Cara Mengurus KIP Kuliah
Ini dia cara mengurus KIP Kuliah yang perlu diketahui bagi calon mahasiswa. (Ilustrasi: Freepik/ benzoix)

HARIANE - Panduan atau cara mengurus KIP Kuliah penting bagi yang ingin mendapatkan bantuan pendidikan untuk kuliah.

Sebenarnya cara urus KIP Kuliah ini tak begitu rumit dan cukup dilakukan dengan mengikuti tujuh langkah saja.

Namun, cara urus KIP Kuliah ini perlu dilakukan sebelum masuk universitas dan tak selalu diberitahukan oleh SMA masing-masing.

Hal inilah yang mungkin membuat sebagian calon mahasiswa bingung bagaimana cara melakukannya.

Seputar KIP Kuliah

Cara Mengurus KIP Kuliah
Sebelum mengetahui tata cara mengurus KIP Kuliah,
cek informasi seputar KIP Kuliah yang penting berikut.
(Foto: Laman Resmi KIP Kuliah)

Dilansir dari laman resmi KIP Kuliah, KIP Kuliah merupakan bantuan biaya pendidikan dari pemerintah bagi lulusan Sekolah Menengah Atas (SMA) atau sederajat.

Lulusan SMA atau sederajat yang menjadi sasaran yaitu yang memiliki potensi akademik baik, tetapi memiliki keterbatasan ekonomi.

Bantuan ini berbeda dari beasiswa yang berfokus pada memberikan penghargaan atau dukungan dana pada orang-orang yang berprestasi.

Calon mahasiswa yang dapat mendaftar KIP Kuliah yakni yang merupakan lulusan SMA sederajat tahun berjalan atau lulus dua tahun sebelumnya.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Arab Saudi Tetapkan Kebijakan Baru Pelaksanaan Haji 2025, Apa Saja?

Arab Saudi Tetapkan Kebijakan Baru Pelaksanaan Haji 2025, Apa Saja?

Senin, 25 November 2024 08:08 WIB
Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Minggu, 24 November 2024 22:34 WIB
Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Minggu, 24 November 2024 20:50 WIB
Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Minggu, 24 November 2024 20:46 WIB
Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Minggu, 24 November 2024 20:28 WIB
Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Minggu, 24 November 2024 20:26 WIB
Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Minggu, 24 November 2024 16:55 WIB
Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Minggu, 24 November 2024 15:52 WIB
Menteri Agama : Akan Ada Perubahan dalam Pelaksanaan Haji 2025

Menteri Agama : Akan Ada Perubahan dalam Pelaksanaan Haji 2025

Minggu, 24 November 2024 13:44 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:56 WIB