Berita , Ekbis

Kerja Sama Ditjen Imigrasi dan Bank Mandiri Terbaru, Permudah WNA Ajukan Golden Visa

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Kerja Sama Ditjen Imigrasi dan Bank Mandiri
Berikut kerja sama Ditjen Imigrasi dan Bank Mandiri terbaru yang ditandatangani pada awal Desember 2023. (Foto: Laman Resmi Imigrasi)

Dari sisi pemerintah, skema ini memungkinkan efektivitas dan efisiensi untuk proses permohonan golden visa.

Menurut informasi yang ada, pemohon golden visa dapat langsung membuka rekening Bank Mandiri dengan aplikasi Livin'.

Lalu, melalui rekening tersebutlah, jaminan keimigrasian bisa langsung disetorkan oleh para pemohon.

Silmy Karim pun menyampaikan Ditjen Imigrasi akan sangat terbantu dengan adanya kerja sama dengan Bank Mandiri tersebut.

Kita akan sangat terbantu dengan skema ini, terutama dalam mempermudah proses permohonan sampai golden visa tersebut terbit. Bahkan, dalam hal memantau dana pemegang golden visa yang disimpan tetap sesuai dengan persyaratan, all managed by system,” tutur Silmy.

Pada kesempatan ini, Darmawan Junaidi, Direktur Utama (Dirut) PT Bank Mandiri, menyebutkan harapannya dengan adanya kerja sama ini.

Darmawan mengatakan kemudahan dan keamanan bertransaksi yang ditawarkan diharapkan dapat meningkatkan kualitas layanan publik Ditjen Imigrasi pada para WNA dan semakin menarik perhatian para WNA untuk menginvestasikan dananya di Indonesia.

Darmawan pun menambahkan bahwa digitalisasi layanan publik ini perlu dilaksanakan dengan baik untuk memudahkan dan mempercepat proses pemberian pelayanan ke masyarakat.

Menurutnya, digitalisasi juga mempersempit peluang terjadinya penyimpangan. Sehingga, lebih cepat membuat Indonesia semakin maju.

Demikian informasi terkait dengan kerja sama Ditjen Imigrasi dan Bank Mandiri terbaru yang ditandatangani pada awal Desember 2023.****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Dongkrak Potensi Pariwisata, Pemkab Sleman Selenggarakan Gebyar Potensi Sleman Barat

Dongkrak Potensi Pariwisata, Pemkab Sleman Selenggarakan Gebyar Potensi Sleman Barat

Sabtu, 07 September 2024 19:39 WIB
Komplotan Maling Traktor Diamankan Polisi, Pelaku Beraksi Sejak Februari 2024

Komplotan Maling Traktor Diamankan Polisi, Pelaku Beraksi Sejak Februari 2024

Sabtu, 07 September 2024 19:35 WIB
Polda DIY Amankan 18 Tersangka Atas Kasus Penyalahgunaan Narkoba

Polda DIY Amankan 18 Tersangka Atas Kasus Penyalahgunaan Narkoba

Sabtu, 07 September 2024 19:08 WIB
Aksi Heroiknya Viral, Aiptu Agus Supriyatna Dapat Hadiah dari Kapolri

Aksi Heroiknya Viral, Aiptu Agus Supriyatna Dapat Hadiah dari Kapolri

Sabtu, 07 September 2024 15:50 WIB
Gempa M 4,9 Gianyar Bali Hari ini, Suara Gemuruh Hingga Atap Rumah Runtuh

Gempa M 4,9 Gianyar Bali Hari ini, Suara Gemuruh Hingga Atap Rumah Runtuh

Sabtu, 07 September 2024 14:40 WIB
Cerita Mahfud MD Naik Jet Pribadi JK : Singgung Kaesang Hingga KPK

Cerita Mahfud MD Naik Jet Pribadi JK : Singgung Kaesang Hingga KPK

Sabtu, 07 September 2024 12:47 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 7 September 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 7 September 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 07 September 2024 10:19 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 7 September 2024 Turun Rp 9 Ribu ...

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 7 September 2024 Turun Rp 9 Ribu ...

Sabtu, 07 September 2024 10:09 WIB
Curi Burung Milik Tetangga, Seorang Residivis Kembali Masuk Bui

Curi Burung Milik Tetangga, Seorang Residivis Kembali Masuk Bui

Sabtu, 07 September 2024 00:00 WIB
Sabet Driver Ojol Gunakan Celurit, Pemuda Asal Kasihan Bantul Diamankan Polisi

Sabet Driver Ojol Gunakan Celurit, Pemuda Asal Kasihan Bantul Diamankan Polisi

Jumat, 06 September 2024 23:58 WIB